Rabu, 27 Februari 2013

Executive Summary

a.    Peluang bisnis
Surabaya merupakan salah satu kota metropolis yang ada di Indonesia. Penduduk kota Surabaya tergolong masyarakat yang padat penduduk khususnya didaerah yang dimanfaatkan masyarakat urban live. Kepadatan penduduk diwilayah Surabaya turut menjadi latar belakang meningkatnya suhu di kota Surabaya sehingga meningkatkan kebutuhan air minum di kota Surabaya. 
Bisnis yang akan dijalani oleh DNA’s Group bergerak di bidang produksi pangan berupa minuman sehat yang komposisinya terdiri dari buah – buahan dalam kuah air susu yang segar. Di wilayah Surabaya, es semacam ini disajikan dengan rumput laut dan tape yang biasa dikenal dengan es campur. Namun, kemasan yang disajikan bukanlah kemasan yang praktis. Oleh karena itu, DNA’s Group menawarkan minuman buah yang segar karena komposisi yang diberikan adalah murni hanya buah-buahan saja tanpa ditambah dengan makanan yang non buah.
b.   Marketing
1.    Bentuk produk
Produk kami bernama es buah angkasa. Seperti halnya es buah pada umumnya es  buah angkasa terdiri dari beberapa komposisi buah yaitu alpukat, strawberi, tomat, apel,melon, yang mana buah – buah tersebut dibentuk seperti benda-benda dilangit seperti bulan, bintang, bumi, dan beberapa planet lainnya, produk yang kami tawarkan dikemas secara praktis dalam cup plastik yang tidak akan rusak akibat suhu minuman tersebut.
2.    Target pasar
Target pasar kami adalah:
a.    di berbagai instansi sekolah mulai tingkat SD,SLTP,SMA dan perguruan tinggi.
b.    di berbagai pasar –pasar tradisional, minimarket dan supermarket.
Pemasaran es buah angkasa  kemasan dilakukan dengan menggunakan rombong yang sudah di buat semenarik mungkin dikemas dalam gelas pastik yang ditutup sehingga akan kelihatan lebih praktis dan higinis.

3.    Analisis kompetisi
Produk yang beredar dipasaran yaitu es mega mendung, es campur, es jus dan lain-lainnya. Beberapa produk tersebut merupakan kompetitor produk kami. Disini kami menggunakan tekhnologi bentuk cetakan buah untuk bentuk-bentuk benda-benda angkasa pada buah yang kami gunakan. Selain itu produk kami sangat memegang arti penting sebuah kesehatan. Dari pengumpulan bahan, proses, hingga proses akhir kami sangat memegang penting arti sebuah kebersihan didalamnya. Selain sehat tidak menggunakan bahan – bahan kimia berbahaya lainnya serta dengan bentuk dari buah-buahnya yang tidak biasa yaitu berbentuk seperti benda – benda angkasa siperkirakan dapat menarik minat konsumen dibandingkan produk-produk minuman serupa pada umumnya.

4.    Strategi pasar
Pemasaran dapat di lakukan dengan kerjasama dengan berbagai instansi sekolah, pasar, swalayan, minimarket dan supermarket dengan mendirikan rombong yang sudah di desain semanarik mungkin, kita sudah bisa memasarkan es buah angkasa  Rp.4000,00.
Pemasaran yang ke dua kita bisa tampil jualan jika ada even-even kegiatan, misalnya Ketika ada bazar.

5.    Operasional
1.      Isu terkait bisnis
Hidup natural di era saat ini mulai disadari oleh masyarakat umum. Berbagai upaya dilakukan oleh sebagian orang dalam menjaga kesehatan dan hidup lebih natural. Es angkasa merupakan jenis es buah yang murni menggunakan buah-buahan yang kaya akan manfaat dan kandungan gizi misalnya antioksidan  pada apel, lemak baik pada apukat dan vitamin A dan C pada tomat. Sehingga produksi produk tersebut merupakan wujud kepedulian kami terhadap lingkungan sosial yang mulai sadar arti kesehatan.
2.      Kondisi supplier

3.      Tim manajemen
Tim manajemen terdiri dari 3 orang yaitu direktur, manager keuangan dan manager marketing. Pembagian kinerja yang dilakukan oleh tim diupayakan merata.    



D.  Keuangan
             1.     Rencana keuangan
Modal             :
Biaya Produksi
À   Apel (2kg x Rp.14.000/kg x 8 hari)                                      = Rp. 224.000
À   Strowberry (2cup x Rp.12.000/cup x 8 hari)                        = Rp. 192.000
À   Melon (4kg x Rp.5.000/kg x 8 hari)                                      = Rp. 160.000
À   Selasih (Rp.5.000/½ons x 8 hari)                                          = Rp. 40.000
À   Alpukat (Rp.7.000/kg x 8 hari)                                             = Rp. 56.000
À   Nata de coco (Rp.11.000/bungkus x 8 hari)                         = Rp. 88.000
À   Tomat buah (Rp.7.000/½kg x 8 hari)                                    = Rp. 56.000
À   Susu carnition (3kaleng x Rp.9.000 x 8 hari)                        = Rp. 216.000
À   Gula pasir (3kg x Rp.11.000/kg x 8hari)                               = Rp. 264.000
À   Cup plastik (8x Rp.30.000/50 biji x 8 hari)                           = Rp. 240.000
À   Sendok (12 lusin x Rp.1.000/1lusin x 8 hari)                        = Rp. 96.000
À   Es batu (10 biji x Rp.500/biji x 8 hari)                                  = Rp. 40.000
À   Biaya tenaga kerja (3 orang xRp.20.000/hari x 8 hari)         = Rp. 96.000
À   Biaya listrik (Rp.2.000/hari x 8 hari)                         = Rp. 16.000
   +
Total biaya produksi per bulan                                                             = Rp. 1.672.000
Harga pokok (per Cup)
Total biaya produksi sebulan : jumlah produksi sebulan    =
Rp. 1.672.000 : (50 x 8) = Rp. 1.672.000 : 400                  = Rp. 4.180
Harga jual
= harga pokok + (% keuntungan x harga pokok)
= Rp. 4.180 + (60% x Rp. 4.180)
= Rp. 4.180 + Rp. 2508
= Rp. 6.688 atau Rp. 6.700
Pendapatan kotor per bulan
Jumlah produksi perbulan x harga jual
= 400 cup x Rp. 6.700
= Rp. 2.680.000
Keuntungan kotor per bulan
= Total pendapatan kotor – total biaya produksi
= Rp. 2.680.000 – Rp.1.672.000
= Rp. 1.008.000
             2.     Investasi
Investasi diperoleh dari keuntungan tiap penjualan.

Profil Perusahaan

Nama Perusahaan                                         : DNA’s Group
           
Mulai operasional                                          : Bulan April  

Jangka waktu perusahaan beroperasi        : Jangkan operasi adalah 1 semester

Deskripsi bisnis                                              :          
Bisnis yang kami jalani merupakan bisnis yanng bergerak dibidang produksi pangan.  Perusahan DNA’s Group didirikan oleh 3 orang mahasiswa yang bergerak dibidang kewirausahaan, sadar akan keadaan surabaya yang semakin hari semakin panas membuat kami bertiga tersadar akan sebuah peluang usaha dengan menjual es buah . Es dibuat dengan sangat memperhatikan nilai kesehatan dari pengumpulan alat dan bahan, proses, serta pengemasan sangat memperhatikan nilai kesehatan didalamnya dengan tidak mencampurkan sedikitpun bahan kimia didalamnya.
Dimana dalam pembuatannya disentuhkan dengan sedikit sentuhan tekhnologi yaitu dengan membuat cetakan buah dengan bentuk seperti benda-benda dilangit. Akhirnya kami sepakat untuk memberi nama produk kami adalah es buah angkasa.
Akan kami pasarkan seminggu 2 kali pembuatan.

Lokasi/ alamat dan telepon                         :           Jl. Tambak rejo no.10 Waru Sidoarjo  

 
Rencana Pemasaran/ Marketing Plan
1.    Dampak industri
a.         Perubahan sosial                      : Perubahan Sosial yang akan terjadi dalam masyarakat adalah masyarakat akan lebih mengenal arti kesehatan melalui minuman yang kami tawarkan dengan komposisi buah- buahan yang kaya akan gizi.            
b.        Perubahan ekonomi                 : Perubahan ekonomi yang akan terjadi adalah meningatkan pendapatan atau income untuk para pelaku pengusaha khususnya manajemen DNA’s Group.
c.         Perubahan lingkungan             : Penggunaan cup plastik dalam penyajian produk es angkasa berdampak pada meningkatnya sampah plastik yang ada namun cup yang gunakan bisa dimanfaatkan lagi oleh konsumen untuk minuman yang lain.  
d.        Perubahan teknologi                : Perubahan teknologi yang terjadi adalah selama ini bentuk buah yang digunakan adalah pemanfaatan cetakan bulat namun dalam hal ini kami menggunakan cetakan berbagai macam bentuk benda luar angkasa yang unik.
e.         Trend industri masa lalu, sekarang dan akan datang : Industri masa lalu menawarkan es buah bentuk es campur, es mega mendung, untuk industri masa datang adalah es buah angkasa yang segar.
f.         Faktor sukses usaha anda        :
Kesuksesan usaha ini bergantung pada usaha, kegigihan, dan kecerdasan membaca lingkungan antar anggota. Memupuk rasa kebersamaan ditengah usaha yang dijalankan dengan tidak membawa masalah pribadi atau apapun didalam menjalankan tugas masing-masing.
g.        Penghambat  usaha anda         :
Banyak hal yang dapat menghambat seseorang didalam menjalankan usahanya dalam usaha yang kami jalankan nantinya kemungkinan kendala yang dihadapi adalah faktor daya tahan bahan, mekanisme marketing dan proses penjualan.

2.    Jenis barang atau jasa
a.       Bentuk produk                         :           bentuk produk kami adalah berupa barang
b.      Apakah nilai tambah/ pembeda produk anda   :
Nilai tambah atau pembeda produk kami adalah dalam hal pencetakan buah. Dimana buah dicetak dengan bentuk-bentuk benda yang ada dilangit seperti bulan, bintang , bumi dan lain-lainnya         , selain itu juga kemasan yang praktis deengan menggunakan cup plastik.
c.       Apakah kelebihan dari produk anda dibandingkan dengan produk yang telah ada    :
Kelebihan produk kami adalah menciptakan suatu minuman bergizi, sehat, higienis, dan unik dengan membuat cetakan bentuk buah seperti benda-benda dilangit.

d.      Foto atau gambar produk







3.    Target pasar
a.         Kisaran usia konsumen anda   :
kisaran usia konsumen terget adalah semua kalangan usia mulai dari anak SD,SMP,SMA,dan tingkat perguruan tinggi. Juga masyarakat pada umumnya. Karena dilihat dari bahan-bahan yang digunakan danjuga nilai gizi yang terkandung didalamnya dirasa dapat menjangkau untuk semua kalangan usia.
b.        Rata-rata pemasukan konsumen:
Rata – rata pemasukan konsumen adalah Rp. 4.000,00 – Rp. 4.500,00        
c.         Jenis kelamin                           :
Laki- laki  dan perempuan
d.        Status pernikahan                                            :
Sudah menikah/belum menikah/janda/duda
e.         Jumlah anak                                                     :
Lebih banyak lebih baik J
f.         Pekerjaan                                 :
Pelajar, mahasiswa,pegawai swasta, pegawai negeri, pengusaha
g.        Rata-rata pembelian/ daya beli rata-rata          :
3/orang
h.        Frekuensi pembelian                            :
Jika produk yang kami tawarkan dapat diterima oleh masyarakat akan meningkatkan frekuensi pembelian.

4.    Psikografis konsumen
a.         Gaya hidup                                                      :
Gaya hidup yang instan tidak suka bertele-tele pilihan minuman es buah angkasa dengan cup adalah pilihan yang tepat.
b.        Apakah atau siapakah yang mempengaruhi    :
Teman yang saat itu berada disampingnya
c.         keputusan untuk membeli                               :
konsumen sendiri ataupun pengaruh dari orang lain yang notabene sahabat yang ada disampingnnya pada saat membeli.

5.    Analisa persaingan
a.       Lama operasi per hari               :
Lama operasi per hari ± 16 jam
b.      Deskripsi produk                      :
Es buah angkasa adalah es dengan aneka buah didalamnya yang terdiri dari buah apel, strawberi, melon,alpukat, tomat, dengan varian selasi dan nata de coco yang mana kuah dari es ini adalah susu dengan air gula dikemas dalam cup yang sudah bertanda brand “Be Heathy with DNA Fruits”.
c.       Profil konsumen                       :
Konsumen bisa dari semua kalangan seperti pelajar, mahasiswa, tenaga pengajar dan lain lainnya.
d.      Harga                                        :
Rp. 4000/ cup
e.       Pemasaran/ iklan                       :
Pemasaran / iklan dengan menggunakan X- banner dan via on – line.  
f.       Analisa kelebihan dan kekurangan produk      :
Kelebihan yang terdapat pada produk ini adalah bentuk potongan buah dengan berbagai macam bentuk benda – benda diangkasa. Produk DNA Fruits adalah produk dengan visi meningkatkan kesehatan di tingkat jajanan sehari – hari. DNA fruits lebih aman dikonsumsi karena bahan yang digunakan bukan bahan –bahan kimia berbahaya (sepert pemanis buatan).
Adapun kekurangan produk yaitu buah yang digunakan bukanlah buah hasil dari kebun sendiri melainkan buah yang dibeli di pasaran sehingga daya tahan penyimpanan bahan tidak bisa mencapai waktu yang sangat lama.

g.      Kesempatan bisnis        :
Besar kesempatan bisnis kami, karena diwilayah UMSurabya khususnya jrag ditemukan minuman semacam ini.

h.      Analisa competitor anda          :

6.    Pilihan promosi
a.         Publikasi asosasi                     
b.        internet                       
c.         personal selling
d.        write an article

7.    Tempat/ Place
a.         Dimana                                                :
Area kampus UMSurabaya , Taman – taman di Surabaya
b.        Tempat produksi                                 :
Jl.Tambak Rejo Rt.3 Rw.8 No.10 Kode Pos 61256 Sidoarjo Jawa Timur
c.         Tempat pemasaran                               :
Area Kampus Umsurabaya
d.        Pentingnya lokasi terhadap pemasaran :
Lokasi sangat penting untuk menganalisis jumlah konsumen yang akan datang untuk melihat dan membeli. Juga untuk mengamati pesaing dengan penjualan yang serupa dengan produk kami.
e.         apakah lokasi tersebut potensial untuk pertumbuhan bisnis ke depan            :
melihat lingkungan sekitar yang begitu produktif tidak menutup kemungkina usaha ini akan semakin berkembang untuk ditahun-tahun kedepannya.

8.    Bagaimanakah metode
a.        penjualan                               :
penjualan kami lakukan dengan langsung menawarkan kepada konsumen.
b.        pelayanan                               :
Siapa melayani pesanan melalui sms selama pelaksanaan penjualan produk.
c.         promotion                               :
Promosi dapat di lakukan dengan berbagai cara,yaitu:
a.       On-line
Manfaat  dari promosi secara on – line adalah cepat  diketahui oleh masyarakat khususnya mahasiswa Universitas Muhammadiyah Surabaya dan sekitarnya.
a.       Pemupukan hubungan : dengan on-line,kita dapat berbicara dan belajar lebih banyak dengan pelanggan.
b.      Pengukuran besar peminat:kita mampu mengetahui berapa banyak orang yang mengunjungi situs on-line.

b.      Terjun langsung pada konsumen/masyarakat.
Manfaatnya
a.       Dapat melihat contoh produk secara langsung,bisa di coba rasa yang di hasilkan dan bagaimana cara pengemasan.
b.      Kami bisa menginformasikan secara langsung  kepada konsumen tentang kandungan buahan yang terdapat didalam es angkasa  dan perbandingan dengan es teler es buah campur lainnya  .sehingga nantinya es angkasa  akan lebih di priroitaskan oleh konsumen.

d. distribusi                       :
Pemasaran dapat di lakukan dengan kerjasama dengan berbagai instansi sekolah,pasar,swalayan,minimarket dan supermarket.dengan mendirikan rombong yang sudah di desain semanarik mungkin,kita sudah bisa memasarkan es angkasa kemasan seharga Rp. 4000,00
Pemasaran yang ke dua kita bisa tampil jualan jika ada even-even kegiatan.misalnya ada bazar.kegiatan bazar akan lebih menguntukan bagi kita.keuntungan yang pertama kita bisa memperkenalkn produk kita ke masyarakat yang lebih luas,karena umumnya kegiatan bazar akan datang penduduk dari berbagai daerah,keuntungan yang kedua kita bisa menaikkan harga saat ada bazaar,sehingga omset kita akan lebih banyak. Untuk konsumen yang memesan produk kita,distribusi dapat di lakukan dengan mengantar pesanan secara langsung.


d.      timing                                       :
Persiapan
1.      Penyiapan tim/panitia
Pelaksanaan program diorganisir oleh dra. Mashula MA selaku coordinator program.Koodinator program membentuk tim yang bertugas memberikan sosialisasi terhadap para mahasiswa melalui ormawa, UKM (Unit Kegiatan Mahasiswa),serta fakultas
2.      Sosialisasi
      Tim yang bertugas melakukan sosialisasi,menyampaikan kepada seluruh mahasiswa UM Surabaya melalui ormawa,unit-unit kegiatan mahasiswa, dan fakultas di lingkungan UM Surabaya. Bentuk sosialisasi berupa workshop yang di laksanakan oleh Universitas pada akhir bulan april
3.      Pengajuan proposal
Setelah mengikuti sosialisasi tim mahasiswa yang terpilih menyusun dan mengajukan proposal  kegiatan mahasiswa sesuai format.
4.      Identifikasi dan seleksi
Identifikasi dan seleksi peserta di lakukan berdasarkan proposal yang masuk. Penilaian proposal mengacu pada format yang telah di tentukan.

e.       Harga/ Price                              :

f.       Target penjualan per hari/ per bulan                 :













Rencana Operational
1.    Rencana pabrikasi

a.    Alat dan bahan              :
Alat
1.      Panci
2.      Irus
3.      Kompor
4.      LPG
5.      Pisau
6.      Parut buah
7.      Cup
8.      Sendok
9.      Sterofom box
10.  Cetakan

bahan
11.   apel fuji
12.  strawberri
13.  melon
14.  nata de coco
15.  selasih
16.  alpukat
17.  susu cornetion
18.  gula pasir
19.  vanily


b.    Sumber dan ketersediaan bahan baku   :
Sumber bahan baku dapat diperoleh di market dan ketersediaan bahan baku sangat melimpah karena bahan baku yang digunakan berasal dari buah – buahan yang sering dikonsumsi oleh masyarakat pada umumnya.

c.    Proses pembuatan                      :
Buah :
1.      Kupas buah – buahan dicuci dngan air mengalir hingga bersih.
2.      Kemudian potong dengan bentuk yang fariatif
(yaitu bentuk – bentuk seperti benda-benda dilangit seperti bulan, bintang,  dan lain lainnya)
Kuah
1.      Didihkan air pada suhu ± 80o C, Kemudian tambahkan gula pasir lalu diaduk hingga larut dan mendidih.
2.      Setelah mendidih angkat dan dinginkan (gula siap digunakan).
3.      Siapkan susu 15 ml/cup,
4.      Siapkan air mineral

Cara penyajian :
1.      Masukan buah yang sudah dicetak dalam cup
2.      Tuangkan gula secukupnya (5 sendok makan)
3.      Tambahkan susu (15 ml/liter)
4.      Tambahkan air secukupnya
5.      Tambahkan es batu secukupnya.
6.      Es angkasa siap dinikmati

d.   Life time produk/ jangka waktu produk digunakan      :
Life time produk ini adalah hanya dapat bertahan untuk satu kali produksi namun untuk  buah buahannya dapat disimpan dikulkas untuk proses penjualan berikutnya
e.    Teknologi tepat guna yang digunakan              :
tekhnologi yang digunakan adalah dengan menggunakan cetakan buah dengan bentuk seperti benda-benda dilangit seperti bintang, bulan, bumi, dan lain lainnya.
f.     Kemampuan produksi (jumlah per hari)                        :
Jumlah yang diproduksi adalah 50 cup per hari


2.    Sumberdaya manusia
a.    Jumlah karyawan
Full time      (    )                                   
part time      (ü )                                   
seasonal       (    )
b.    Pembagian kerja  dan daftar tugas
No
Jabatan
Tugas
Waktu/kerja
keterangan
1.
Direktur Utama
Penanggungjawab perusahaan


2.
Manager Keuangan
Mengatur, mengelola dan menyimpan keuangan perusahaan sekaligus segala bentuk administrasi perusahaan


3.
Manager Marketing
Managerial pemasaran produk



c.    Peraturan perusahaan                 :
-                      Setiap karyawan harus datang tepat waktu.
-                      Bertanggungjawab atas setiap amanah yang diemban.

d.   Gaji karyawan                           :
-                      Gaji karyawan 15.000,- / hari

3.    Rencana Keuangan
a.    Modal                :

b.    Target                :

4.    Lampiran





Tidak ada komentar:

Posting Komentar